Saintek

Jurusan Geofisika

Kamu adalah seseorang yang suka mengamati bumi dan sekitarnya ya? Nah, cocok banget tuh kalau kamu mau masuk di jurusan ini. Jurusan ini merupakan sebuah jurusan yang tepat buat kamu yang ingin belajar tentang aspek-aspek bumi. 

Wah, pasti pada penasaran dengan jurusan yang satu ini? Check this out!

Apa Itu Jurusan Geofisika?

Jurusan geofisika merupakan sebuah jurusan yang mempelajari aspek-aspek fisik dan dinamika bumi. Jurusan yang satu ini akan mempelajari berbagai proses pengukuran, dinamika bumi, aspek-aspek fisik bumi, dan juga mempelajari berbagai gejala alam yang ada. 

Tak hanya itu, kamu juga akan mempelajari pendayagunaan sumber daya alam, sumber daya energi, dan sumber daya lingkungan. Tak hanya itu lho, kamu juga akan belajar banyak seputar mitigasi bencana kebumian yang membutuhkan pengolahan data secara geofisika. 

Mata Kuliah yang Dipelajari di Geofisika

Beberapa mata kuliah yang akan kamu dapat antara lain:

  • Termodinamika
  • Gelombang
  • Metode komputasi
  • Geologi struktur
  • Elektronika geofisika
  • Metode seismik
  • Seismologi
  • Metode gravitasi dan magnetik
  • Metode analisis geofisika
  • Fisika batuan
  • dll.

Prospek Kerja Lulusan Jurusan Administrasi Publik

Menjadi mahasiswa di jurusan ini, kamu bakal terjun langsung ke beberapa pekerjaan ini:

  1. Pegawai Negeri Sipil 
  2. Teknisi tambang, minyak, dan material
  3. Dosen
  4. Peneliti
  5. dll

Kampus dengan Jurusan Administrasi Publik

Kampus mana saja sih yang menyediakan jurusan biokimia? Berikut adalah listnya. 

  1. Institut Sepuluh Nopember Surabaya
  2. Institut Pertanian Bogor
  3. Institut Teknologi Bandung