Success story | Testimoni Tokoh
Dulu Lembur Sampai Jam 2 Pagi, Kini Laporan PDDIKTI STAI Al Akbar Surabaya Tinggal Klik
03 Mar 2025
Hari ini - Event META CLASS: Mengoptimalkan Retargeting – Strategi Meta Ads untuk Penerimaan Mahasiswa Baru Dimulai.
30 Jul 2018
SEVIMA.CO.ID – Tim SEVIMA mendapat sambutan yang luar biasa hangat dari Rektor Universitas Nusa Putra Sukabumi, bapak Dr. Kurniawan, ST., M.Si., MM beserta jajaranya. Kedatangan Tim SEVIMA ke Universitas Nusa Putra Sukabumi tidak lain untuk melakukan pelatihan sistem informasi akademik siAkad Cloud.
Kampus yang dulu dikenal dengan Sekolah Tinggi Teknologi Nusa Putra ini sekarang sudah berteransformasi menjadi Universitas Nusa Putra untuk lebih meningkatkan kualitas dalam menjalankan tridarma perguruan tinggi.
Implementasi sistem infromasi siAkad Cloud ini adalah salah satu bukti keseriusan manajemen dalam mengelola Universitas Nusa Putra agar menjadi perguruan tinggi yang kredibel dan mempunyai pelayanan yang baik sehingga diharapkan menghasilkan output alumni yang professional.
SEVIMA mengucapkan banyak terima kasih untuk sambutan dan kerjasamanya kepada Bapak Ibu Warek dan Staff-Staff Universitas Nusa Putra Sukabumi terutama untuk bapak Rektor. Sehingga telah terlaksana agenda pelatihan selama 4 hari mulai tanggal 24-27 Juli 2018.
Semoga Sistem Informasi siAkad Cloud yang kami kembangankan dapat memberikan manfaat untuk perkembangan Nusa Putra University kedepanya. Bagi rekan-rekan yang ingin tahu beberapa kelebihan siAkad Cloud dan bisa coba trial GRATIS disini: siakadcloud.com
SEVIMA Take IT Easy
Diposting Oleh:
Fadhol SEVIMA
Tags:
SEVIMA merupakan perusahaan Edutech (education technology) yang telah berkomitmen sejak tahun 2004 dalam menyelesaikan kendala kerumitan administrasi akademik di pendidikan tinggi (Universitas, Sekolah Tinggi, Institut, Politeknik, Akademi, dll.) dengan 99% keberhasilan implementasi melalui SEVIMA Platform, segera jadwalkan konsultasi di: Kontak Kami