8 Hari Lagi - Sebelum Event Bimbingan Teknis – Tingkatkan Kualitas Perguruan Tinggi dengan SEVIMA Platform Dimulai.

Selengkapnya
Kontak Kami

Dunia Kampus • 27 Aug 2020

Implementasi IAPT 3.0 dan IAPS 4.0 (Memahami SPMI dan AKREDITASI Terbaru)

Fadhol SEVIMA

SEVIMA.COM – Akreditasi Ban-PT adalah tuntutan wajib dari pemerintah kepada perguruan tinggi. Seperti yang diatur dari UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 61. Akreditasi jadi upaya pemerintah menjamin mutu suatu lembaga pendidikan oleh lembaga yang independen. Angka akreditasi jadi bukti bahwa kegiatan pendidikan dan pengajaran sudah sesuai dengan standar jaminan mutu.

Hasil akreditasi akan mengklasifikasi program studi atau perguruan tinggi kedalam nilai C, B, atau A. Nilai ini jadi asset penting dalam penetapan posisi mutu perguruan tinggi atau program studi. Selain itu nilai akreditasi bisa jadi tolak ukur kelayakan lulusan yang dihasilkan.

Pasti sudah tahu kalau di tahun ini Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi atau BAN-PT, meluncurkan instrumen baru untuk akreditasi program studi perguran tinggi. Instrumen baru tersebut berbasis outcome dan output yang kemudian dinamankan IAPS 4.0, atau Instrumen Akreditasi Program Studi 4.0 dan IAPT 3.0.

Apakah kampus anda saat ini sedang berjuang untuk meningkatkan angka akreditasi? Atau sedang berjuang untuk memperoleh nilai akreditasi terbaik? Yuk pelajari Implementasi IAPT 3.0 dan IAPS 4.0. Rekan-rekan bisa download disini untuk mempelajarinya: Implementasi-IAPT-3.0-dan-IAPS-4.0_Agus-Setiabudi_Februari-2019 (sumber PPT: http://lp3m.unila.ac.id/)

Tags:

-

Mengenal SEVIMA

SEVIMA merupakan perusahaan Edutech (education technology) yang telah berkomitmen sejak tahun 2004 dalam menyelesaikan kendala kerumitan administrasi akademik di pendidikan tinggi (Universitas, Sekolah Tinggi, Institut, Politeknik, Akademi, dll.) dengan 99% keberhasilan implementasi melalui SEVIMA Platform, segera jadwalkan konsultasi di: Kontak Kami

×